Bisnis  

4 Cara Cek Nomor Seri iPhone untuk Ketahui Keasliannya

Begini Cara Cek Nomor Seri iPhone dengan Cepat dan Mudah

cara cek nomor seri iphone

Walaupun membeli iPhone bekas, maka setidaknya pengguna juga jangan sampai tertipu yang dibeli ini adalah barang ori atau palsu. Maka dari itu, bisa melihat nomor seri dari iPhone. Adapun untuk itu, bisa mencoba berbagai cara cek nomor seri iPhone yang ada. 

Lalu bagaimana untuk cara pengecekannya? Untuk menemukan jawabannya, maka bisa baca selengkapnya disini. Maka dari itu, simak pembahasan lengkapnya berikut ini:

Cek Nomor Seri iPhone

Smartphone iPhone memang dari dulu memiliki daya tarik tersendiri, khas dengan logo apelnya ini jadi dambaan banyak orang. Namun, sayangnya ini malah dijadikan sebagai peluang orang tidak bertanggung jawab untuk mereprikasinya.

Sehingga bagi yang tidak jeli, akan terjebak dan membeli barang palsu tersebut. Namun, tenang saja ada satu hal yang para oknum curang tidak bisa disamarkan sehingga akan jelas berbeda antara yang palsu dan ori yaitu terkait dengan seri atau IMEI iPhone. 

Maka dari itu dengan melakukan pengecekan nomor seri atau IMEI ini, diharapkan pengguna iPhone bisa memastikan dengan mudah, keasliannya. Adapun untuk nomor seri atau IMEI tersebut, merupakan nomor kode produksi.

Dimana perangkat asli yang memiliki kode ini. Sehingga setiap barang yang diproduksi oleh Apple, nantinya akan memiliki kode atau nomor IMEI masing-masing. Maka, pastikan nomor IMEI HP sesuai dengan yang ada di kotak HP.

Cara Cek Nomor Seri iPhone 

Setelah pengguna dijelaskan mengenai apa itu nomor seri atau IMEI HP iPhone. Dan juga paham kegunaan daripada nomor seri atau IMEI iPhone tersebut sebagai tanda produksi. Untuk itu, berikut beberapa cara yang dapat dilakukan untuk mengecek nomor seri iPhone, diantaranya:

1. Melalui Sistem Pengaturan di HP iPhone

Adapun cara pertama yang bisa dilakukan saat ingin cara cek nomor seri iPhone adalah dengan pengaturan HP iPhone tersebut. Tidak hanya mengecek nomor IMEI pada cara ini pengguna juga bisa mengecek ICCID, adapun langkahnya sebagai berikut:

  • Masuk pada bagian setting yang ada di perangkat iPhone terlebih dahulu.
  • Selanjutnya pengguna bisa membuka bagian sub menu lanjutan, yaitu General.
  • Lalu pengguna bisa memilih opsi About dan lalu pada bagian menu About bisa mencari IMEI pada HP tersebut.

2. Melalui Kode Khusus

Selanjutnya bisa dilakukan pengecekan melalui kode panggilan telepon khusus yaitu *#06#. Cukup dengan melakukan panggilan di kode tersebut perangkat akan menampilkan nomor seri atau IMEI dari iPhone yang digunakan.

3. Melalui Casing HP

Kemudian pengguna bisa lihat nomor IMEI melalui bagian fisik iPhone. Membuka pada bagian casing belakang, lalu lepas baterai yang terpasang. Maka nomor IMEI akan terlihat dekat dengan bagian SIM card.

4. Melalui iTunes

Selanjutnya untuk pembahasan yang terakhir mengenai cara cek nomor seri iPhone adalah dengan memanfaatkan aplikasi iTunes yang tersedia di perangkat iPhone. Menggunakan software bawaan dari perangkat iPhone ini pengguna bisa lakukan pengecekan IMEI, berikut langkahnya:

  • Langkah pertama yang harus dilakukan adalah dengan menyambungkan iPhone pada sebuah perangkat laptop atau komputer. Dan pastikan memang perangkat juga sudah terinstall aplikasi iTunes.
  • Jik sudah kedua perangkat tersambung pengguna bisa klik library. Lalu selanjutnya data nomor IMEI akan ditampilkan pada layar.
  • Lalu untuk memastikan kesesuaiannya bisa disamakan dengan dusbook daripada iPhone tersebut. 

Demikian itu beberapa ulasan mengenai cara cek nomor seri iPhone yang bisa dipraktekkan dengan mudah. Mulai dari pengaturan HP, Kode Khusus, Kotak HP dan juga software bawaan dari perangkat tersebut bisa digunakan untuk proses pengecekan nomor IMEI.